Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Lakukan Pendampingan Pemeriksaan Kesehatan Masyarakat oleh Puskesmas

    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Lakukan Pendampingan Pemeriksaan Kesehatan Masyarakat oleh Puskesmas

    JEMBER - Dalam rangka meningkatkan kesehatan masyarakat, Puskesmas Sukowono melakukan pemeriksaan terhadap kesehatan masyarakat, pada Rabu 06/12/2023 dihalaman masjid Al Fattah Desa Sukowono Kecatam Sukowono Kabupaten Jember.

    Hadir pada kesempatan tersebut hadir diantaranya Kepala Puskesmas dr..Dina A, bersama petugas kesehatan 4 orang, Babinsa Serka Wahono, masyarakat yang memeriksakan diri 47 orang bapak dan ibu.

    Dalam wawancaranya Kapuskesmas dr. Dina A menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan upaya pemerintah dalam meningkatkan kesehatan masyarakat, serta dalam mengantisipasi adanya penyakit lain yang membahayakan masyarakat.

    Terima kasih kita mendapatkan pendampingan dari Babinsa Koramil Sukowono, sehingga kita lebih semangat dalam menjalankan tugas ini. Jelas Kepala Puskesmas.

    Danramil 0824/04 Sukowono Kapten Arm M Ismuni membenarkan adanya kegiatan tersebut, keberadaan Babinsa  tentunya ikut mengedukasi masyarakat agar senantiasa membiasakan hidup sehat, selalu memelihara kesehatan diri dan aktif melakukan pemeriksaan kesehatan seperti ini.

    Demikian halnya Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso dalam konfirmasinya mendukung kegiatan Babinsa jajaran melakukan pendampingan, hal ini tentunya sebagai bagian dari tugas pokok TNI dalam membantu Pemerintah Daerah pada program peningkatan kesehatan masyarakat.

    Yang tentunya selaras dengan tugas pembinaan teritorial dalam meningkatkan potensi dan kondisi masyarakat yang sehat, dalam penguatan kompartemen pendukung pada sistem pertahanan semesta. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    DBD Serang Beberapa Warga Balet Baru, Danramil...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Pembina...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Permendikbudristek 44/2024: Dorong Profesionalisme dan Kesejahteraan Dosen
    Konsekuensi Hukum bagi Jurnalis yang Lakukan Framing, Fitnah, dan Informasi Menyesatkan dalam Publikasi Opini
    Akibat Hukum Jurnalis Berpihak: Ketika Etika dan Hukum Dilanggar demi Kepentingan
    Rekognisi Profesor Melalui Kolaborasi Internasional Universitas Mercu Buana - Universiti Tun Hussein Onn Malaysia
    Lembaga Advokasi Konsumen DKI Jakarta Somasi Apartemen Green Cleosa Ciledug
    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Pembina Upacara di SDN 02 Sukosari, Ajak Siswa Rajin Belajar dan Disiplin
    Tim Advokasi Amicus Desak Presiden Jokowi Segera Revisi PP 94/2012 Demi Kesejahteraan Hakim
    Permendikbudristek 44/2024: Dorong Profesionalisme dan Kesejahteraan Dosen
    Konsekuensi Hukum bagi Jurnalis yang Lakukan Framing, Fitnah, dan Informasi Menyesatkan dalam Publikasi Opini
    Akibat Hukum Jurnalis Berpihak: Ketika Etika dan Hukum Dilanggar demi Kepentingan
    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Pembina Upacara di SDN 02 Sukosari, Ajak Siswa Rajin Belajar dan Disiplin
    Koramil 0824/04 Sukowono  Pendampingan Pemantauan  Ternak Warga Bersama Petugas Puskeswan
    Jelang HUT RI, Koramil 0824/04 Sukowono Karya Bakti TNI Benahi Gapura TMP
    Danramil 0824/04 Sukowono Bersama Muspika Sukowono, Tinjau Semarak  Pasar Murah Ramadhan
    Puskesmas lakukan Pendistribusian Bantuan Air Bersih, Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Lakukan Pendampingan
    Danramil 0824/04 Sukowono Pimpin Karya Bakti TN I Bersih-bersih Kali Bersama Instansi Terkait dan Masyarakat, Mitigasi Bencana banjir
    Koramil 0824/04 Sukowono Berikan Materi Wawasan Kebangsaan dan PBB Kepada Peserta MPLS SMP dan SMK Nurur Jadid
    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Pembina Upacara di SDN 02 Sukosari, Ajak Siswa Rajin Belajar dan Disiplin
    Perangi PMK, Koramil 0824/04 Sukowono bersama Petugas Puskeswan Lakukan Vaksinasi Ternak Warga
    Bencana Anging Putting Beliung Porak Porandakan Atap Rumah Warga, Babinsa Koramil Sukowono Bersama BPBD dan Aparat Terkait Turun ke Lapangan

    Ikuti Kami